What Would Leaders Do
Melalui program What Would Leaders Do, Geometry mengeksplorasi pemikiran strategis para pemimpin industri terkait suatu isu di dunia bisnis kreatif. Temukan ide serta inspirasi di balik pemikiran para industry expert lainnya di sini.
Menentukan berbisnis sendiri atau bermitra merupakan sebuah pilihan yang bergantung pada situasi masing-masing pebisnis. Keduanya bisa sama-sama berisiko jika pebisnis tidak mempertimbangkan matang-matang berbagai aspek di dalamnya. Lalu, apa yang harus diperhatikan sebelum menentukan mitra bisnis?
Plagiarisme atau peniruan terhadap desain produk bisa terjadi secara disengaja atau tidak. Tapi kalau ternyata produk yang kamu jual memang diplagiat secara sengaja demi mendapatkan keuntungan, kamu harus bagaimana?
Pembeli adalah raja. Pernah mendengar pernyataan ini? Jika dalam dunia bisnis pernyataan ini benar adanya, lalu bagaimana kalau tiba-tiba seorang pembeli memberikan komplain pada produk atau servis yang diberikan oleh bisnis kamu?
Selama pandemi, beberapa bidang usaha seperti kuliner dan jasa tidak memungkinkan karyawannya bekerja dari jarak jauh. Mengingat kebersihan dan kesehatan adalah faktor penting di sektor kuliner, apa yang harus dilakukan pemilik usaha bila ada karyawannya yang positif Covid-19?
Salah satu kemampuan pemimpin yang harus dimiliki adalah kemampuan delegasi kepada anggota tim lainnya. Sehebat dan sepintar apapun pemimpin, ia tidak bisa bekerja sendirian. Justru sebaliknya, dengan kerja sama tim yang efektif pekerjaan dapat mencapai hasil yang maksimal.